Skip navigation.
Home

Tindakan Pemerintah terhadap Umat Islam, Siene Indriawati (KOMNAS HAM)

Berita Politik terhangat saat ini dengan kasus tindakan hukum Pemerintah terhadap Ulama dan Umat Islam. Jakarta 09/06/17, melalui pembicaraan Komisioner Komnas HAM yaitu Siene Indriawati menilai bahwa Presiden Joko Widodo sangat perlu mengambil sebuah tindakan tepat untuk segera menghentikan proses hukum terhadap Ulama bahkan Tokoh Ormas Islam.
Siene Indriawati mengungkapkan, bahwa pendekatan umum yang sedang dilakukan Pemerintah terhadap Ulama atau Tokoh Ormas Islam kurang begitu tepat. Menurut beliau Bapak Presiden bisa saja meminta kepada Jajaran Penegak hukum menggunakan Deskresinya, yang mana deskresi ini dapat digunakan untuk kepentingan umum melalui tindakan Polisi atau menghentikan proses hukum.
Juga beliau menilai kemungkinan ada juga perasaan mereka yang semakin lama semakin pula kelihatan Judgement bahwa Pemerintah sekarang memusuhi Umat Islam. Begitulah ujar Siene Indriawati di Kantor Kementrian Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (KEMENKO POLHUKAM) pada hari Jumat, 09/06/17.
Bahkan tambahnya pun mengatakan para alumni aktivis yang ditetapkan jadi tersangka, itu adanya kriminalisasi yang dilakukan Pemerintah terhadap Ulama, bahkan mereka merasa ada tindakan diskriminatif dari Pemerintah.
Dengan begitu, kami dan mereka ingin menyampaikan kalau dugaan Kriminalisasi tidak segera diatasi Pemerintah, maka dihawatirkan untuk kedepannya. Ujar Siene Indriawati.
Maka kita sebagai Masyarakat yang pintar harus bisa melihat berita politik nasional dengan sumber yang terpercaya tanpa adanya Hoax.